Monday, 27 October 2008

, , ,

Pelatihan Openbiblio di UIN Sunan Kalijaga

Sudah beberapa kali saya, Heri dan Mas Arif di minta menjadi tentor pelatihan Opensource perpustakaan di UIN Sunan Kalijaga, kemudian untuk terakhir ini ditambah dengan Afzan dan Tarto.

Pertama adalah pengenalan tentang Opensource, disusul Openbiblio, kemudian Senayan, GDL, Jaringan dan desain Grafis.

Ahad kemarin sesi Cataloging untuk Openbiblio. Tak disangka, ternyata kebagian kelas C, kelas yang selalu kebagian terakhir ketika praktik.

Apesnya, ada yang menyeletuk "Mas Install Xamppnya gimana, belum berhasil mas?" Ternyata karena kebagian terakhir, instalasi xampp selalu numpuk. Ada beberapa xampp sebelumnya hingga jadi crash. Sehingga harus melototin dimana letak xamm yang dipanggil, serta mendisable.

Openbiblio memang aplikasi sederhana yang dapat digunakan sebagai sarana otomasi perpustakaan. Fiturnyapun lengkap. Modifikasinya pun mudah. Paling tidak :) kita dapat menyesuaikan tampilan standarnya dengan perpustakaan kita. Mengubah $ menjadi Rp., menyesuaikan penulisan angka dengan format uang rupiah, mengubah menjadi bahasa Indonesia.

bersambung ....
Share:

0 komentar:

Post a Comment

Terimakasih, komentar akan kami moderasi