Tuesday, 28 October 2008

, ,

Openbiblio versi Indonesia ++

Saudara Arif Surachman telah memodifikasi Openbiblio 6.0 dengan mengubah bahasa pengantarnya menjadi bahasa Indonesia. Berikut ini beberapa penambahan saya berkaitan dengan modifikasi yang mas Arif lakukan.
Penambahan yang saya lakukan adalah:

1. Mengubah Tag MARC yang tadinya masih berbahasa Inggris
2. Mengubah format desimal uang, yang sebelumnya masih berformat dollar amerika.
3. Mengubah $ menjadi Rp.
4. Memodifikasi file installan .sql menjadi bahasa indonesia, sehingga kode sumber ini dapat langsung diinstall dan otomatis berbahasa Indonesia (termasuk Rp., desimal, dan Tag isian MARC nya)

silakan download di sini

Semoga bermanfaat, dan mohon tanggapannya :)
salam

Catatan: Postingan ini sekaligus sebagai pelengkap postingan sebelumnya
Share:

0 komentar:

Post a Comment

Terimakasih, komentar akan kami moderasi