Saturday, 18 February 2023

Buku LI-nya FPPTI: catatan pungkasan saya

Telah ada 3 tulisan saya sebelumnya, yang membahas buku LI-nya FPPTI yang baru. Pertama secara umum, kedua terkait Bab 5, dan yang ketiga tentang Bab 2.Sebelumnya, sebagai bagian dari proses komunikasi (agak) ilmiah, saya hendak mencoba menuliskan telaah pada setiap bab buku tersebut. Sebagai produk yang dikonsumsi publik,...

Friday, 17 February 2023

Bab 5 Buku LI-nya FPPTI yang baru: saltik; kalimat yang tidak nyambung, tidak efektif, dan....

Karyo: Lanjut, Jo?Paijo: Gass, Kang.Bab 5 terdiri dari 18 halaman, mulai dari 103-120, judulnya Diseminasi Pengetahuan Baru. Bab ini merupakan bab yang hampir terakhir, sebelum penutup. Oia, postingan ini merupakan lanjutan dari postingan sebelumnya, yang ada di sini.Oke, saya akan coba ulas per halaman.Pada halaman 103...

Wednesday, 15 February 2023